Ketahui Penyebab dan Cara Mengatasi PMS dengan Tepat

Sebagian besar wanita pasti mengalami PMS sebelum menstruasi datang. Satu hingga dua Minggu sebelum PMS biasanya wanita akan mengalami keputihan, perubahan mood, payudara nyeri, perut kembung dan lain sebagainya. Gejala PMS terkadang bisa mengganggu aktivitas sehari-hari karena menimbulkan rasa nyeri dan ketidaknyamanan. Oleh sebab itu, yuk, cari tahu cara mengatasi Read more…

Wanita Wajib Tahu, Ini Gejala Menopause Dini

Umumnya, wanita akan mengalami menopause ketika usianya melebihi 45 tahun. Namun, ada kalanya menopause pada wanita akan datang sebelum usia tersebut. Wanita yang mengalami menopause sebelum berusia 45 tahun disebut mengalami menopause dini. Jika kamu adalah wanita dewasa yang belum berusia 45 tahun, kamu perlu tahu gejala menopause dini. Tulisan Read more…

amenore adalah penyakit reproduksi wanita

Kenali Amenore dan Gejala yang Harus Diwaspadai

Tahukah kamu jika tidak semua wanita bisa menstruasi tiap bulannya? Gangguan ini disebut dengan amenore atau hilangnya periode menstruasi dalam waktu tertentu. Amenore sering disalahpahami sebagai tanda kehamilan, padahal gangguan ini bisa menandakan kesehatan sedang tidak baik-baik saja. Lantas, apa itu amenore? Bagaimana cara mengobati amenore? Pada artikel ini kamu Read more…